Tanaman bonsai merupakan tanaman yang sangat indah. Tanaman ini saat ini begitu digemari oleh banyak orang sebagai tanaman hias. Bonsai pada awalnya dilakukan oleh masyarakat Cina, selanjutnya dilakukan oleh Jepang dan kemudian berkembang ke Indonesia. dan di indonesia sendiri tanaman ini mendapat sambutan positif bagi seluruh masyarakat Indonesia. Sehingga keberadaan bonsai ini menjadi peluang bisnis yang cukup menjanjikan sebab menjanjikan keuntungan yang sangat besar. Bonsai biasanya ditanam di dalam pot. Nah untuk mengurangi biaya operasional atau biaya pembelian pot untuk bonsai maka Anda harus tahu bagaimana cara membuat pot sendiri. bagaimanakah cara membuat pot bonsai sendiri?
Pot bonsai pada dasarnya sama seperti pot-pot untuk bunga atau tanaman lainnya. Pot ini bisa dibuat dengan bahan dari semen, plastik atau atom. Dan dari tanah. Jika Anda memiliki ketrampilan atau mampu membuat pot sendiri selain untuk keperluan bonsai Anda sendiri pot hasil buatan tangan Anda sendiri itu bisa Anda jadikan komoditas bisnis Anda. lumayan bisa untuk nambah-nambah penghasilan. Hitung-hitung menyelam sambil minum air, berbisnis bonsai berbisnis pula pot bonsai. Bereskan.... bagaimanakah cara membuat pot bonsai sendiri.
Inilah Cara membuat pot bonsai sendiri
Inilah Cara membuat pot bonsai sendiri. Ketika Anda akan membuat pot bonsai sendiri langkah yang pertama Anda lakukan adalah Anda tentukan bahan yang akan dijadikan pembuatan pot bonsai. Apakah dari tanah, plastik/atom ataukah dari semen. Bila ingin kuat maka sebaiknya menggunakan semen. Bila ingin murah meriah maka sebaiknya memakai tanah. Setelah Anda tentukan bahan pembuatan pot, langkah berikutnya Anda membuat sketsa pot atau bentuk pot yang akan dibuat tentu saja sudah dengan melakukan pengukuran seberapa panjang, lebar dan diameternya.
Selanjutnya Anda cari buat cetakan pot bonsai. Jika Anda membuat tidak bisa Anda bisa memesan kepada tukang pAndai besi untuk membuat cetakan pot bonsai. Setelah cetakan pot bonsai sudah jadi langkah berikutnya Anda isikan adonan material bahan pot, misalnya saja adonan pasir semen (jika menggunakan dengan semen), adonan tanah jika menggunakan tanah, ke dalam cetakan pot. Tunggu sampai adonan agak sedikit demikian cara membuat pot bonsai sendiri.